Ada Cinta di Klaten

 

Judul   : Ada Cinta di Klaten

Penulis   : Cesia Revita

Penerbit  :  Bookies Literasi                

Jumlah Halaman  : 190

Ukuran    : 14 x 26 cm

Harga   :  86.000

ISBN    : Masih Proses





SINOPSIS

"Tiada yang bisa disesali dari perjalanan hidup dan takdir Allah. Apa pun yang berada pada masa lalu, kita tetap harus melangkah ke depan, memulai kehidupan baru dan menggapai impian dengan penuh semangat. Novel ini terinspirasi dari kisah nyatatentang seorang wanita yang memiliki impian menjadi seorang fashiondesigner. Namun, lika-liku kehidupan pernikahannya yang tak berjalan mulus membuatnya hampir melupakan impiannya itu.Sekeras apa pun ujian yang menempa, memiliki caranya sendiri untuk indah walau dipenuhi coretan yang kelihatannya salah. Rista berusaha untuk terus berprasangka baik meski dalam kondisi terjepit. Karena dia percaya bahwa semua takdir itu baik, dan tetap semangat dalammenggapai keinginannya meskipun batu sandungan terjal dilaluinya. "




ORDER NOW