Di Balik Diam

 Di Balik Diam


Judul   : Di Balik Diam

Penulis   : Yusnia Ulinnifa Izzati, S.H

Penerbit  :  Bookies Literasi                

Jumlah Halaman  :220

Ukuran    : 14 x 20 cm

Harga   :  87.000

ISBN    : Masih Proses





SINOPSIS



        Berada dalam ketenangan hidup adalah harapan bahkan Impian bagi setiap manusia, namun pada kenyataannya banyak beribu-ribu manusia tidak beruntung dalam mendapatkan hal tersebut, bahkan banyak mendapatkan rasa sakit ataupun berbagai macam bentuk masalah yang sangat berat bagi diri masing-masingnya.
        Kemudian dari segala hal yang didapatkan dari manusia-manusia tidak beruntung tadi, diam menjadi jalan satu-satunya dalam bertahan, bertahan menahan segalanya, bertahan berdiri tergar dibalik berbagai macam guncangan dari sekitar, menjadi pribadi yang trauma akan adanya hal-hal yang menyakitkan bukan berarti berlebihan dalam menyikapi, akan tetapi beberapa orang terkadang tidak kuat menahannya.
        Manusia-manusia ini akan berjalan dengan tegak meskipun sakit, hingga ujung sebuah harapan kecil, melewati segala kisah, lalu bagaimana setiap manusia-manusia itu bertahan dengan kuat dalam kehidupannya? Akankah memilih gugur tertelan rasa sakit? Atau bahkan tetap berjalan tertatih-tatih meskipun sekujur tubuhnya dipenuhi dengan darah yang mengalir segar dengan segala luka sayatan ditubuhnya?



ORDER NOW